Berita Terbaru
Di tengah masa pandemi covid-19 yang masih membatasi banyak kegiatan akademik saat ini, maka FBS Unesa akan mengadakan acara Yudisium 102 secara online.Acara tersebut akan diadakan pada hari Selasa tanggal 2 November 2021 pukul 08.00 s.d. 12.00

Pendaftaran diperpanjang hingga 17Oktober 2021, dan juga dilakukan penambahan kuota pendaftar yang awalnya dibatasi 30 peserta menjadi 60 peserta. manfaatkan kesempatan ini sebaik-baiknya ya !

Malaysian Piano Competition 2021 yang diselenggarakan oleh The Euroasia Association of Performing Arts tahun ini diselenggarakan secara daring, diikuti oleh mahasiswa Program Studi Seni Musik, yang tergabung dalam Komunitas Kegiatan Mahasiswa (KKM)

NUSANTARA (Nurani Sanding Jumantara)Lingkungan kampus menjadi salah satu tempat mahasiswa untuk menjalani proses belajar dan melakukan berbagai aktivitas. Selain mahasiswa, terdapat juga kaum intelektual dan cendikiawan, diantaranya, rektor, dekan, p